Sejak tanaman labu madu habis masa tanamnya, ada tanaman lain yang tumbuh di lahan, yaitu pepaya. Tanaman pepaya yang ditanam dari biji, pepaya california sepertinya.Pepaya ini beli di pasar dan bijinya ditanam, dibibitkan dan satu bibit yang berhasil tumbuh ditanam di pekarangan. Ditanam ketika tanaman labu masih tumbuh kala itu. Perlahan tapi pasti si tanaman pepaya ini tumbuh ...